Prosedur Pemesanan e-Journal

– Panduan Pemesanan E-journal dapat melalui

1. Datang langsung ke perpustakaan, menguhubungi petugas bagian layanan e-journal.

2. Mengirim email

Dengan alamat email : perpustakaan.stieaub@gmail.com
Subyek : Pemesanan E-journal
Format :
Nama :
NIM : (Bagi mahasiswa Perguruan Tinggi AUB)
Alamat :
Asal PT : (bagi mahasiswa diluar Perguruan Tinggi AUB)
No.HP : (untuk konfirmasi pemesanan)
Subyek : (Sesuai yang dibutuhkan)

– Bagi pengguna yang telah memesan akan mendapat pemberitahuan bahwa jurnal yang diinginkan sudah tersedia.(kurang lebih 3 hari setelah pemesanan)

– Setelah mendapatkan pemberitahuan dari petugas perpustakaan, pemesan wajib datang langsung ke perpustakaan guna memilih file yang telah disediakan oleh petugas sesuai subyek yang dipesan (file yang dipilih tidak terbatas/sesuai kebutuhan)

– Biaya administrasi pemesanan e-journal bagi civitas akademika Rp 10.000,-/artikel dan luar civitas akademika Rp 15.000,-/artikel.

– Untuk hasil pemesanan akan dikirim lewat email atau flashdink pemesan.